Info Umroh Terkini – Pemerintah Arab Saudi melalui Kementerian Haji dan Umrah telah menetapkan beberapa kondisi di mana jemaah haji domestik dapat mengajukan pengembalian dana (refund) pemesanan paket haji. Kebijakan ini dikeluarkan menjelang pelaksanaan ibadah haji yang akan berlangsung pada Juni 2025. Kasus yang Memungkinkan Refund Biaya Haji Menurut pernyataan Kementerian Haji dan Umrah Saudi, […]
Day: February 17, 2025
Haji 2025 Punya Aturan Baru, Cek Daftar Lengkapnya!
Info Umroh Terkini – Pemerintah Arab Saudi melalui Kementerian Haji dan Umrah telah menetapkan serangkaian aturan baru untuk penyelenggaraan haji 2025. Kebijakan ini dirancang untuk meningkatkan keselamatan jemaah serta memastikan kelancaran pelaksanaan ibadah. Salah satu perubahan penting yang diberlakukan adalah larangan bagi anak-anak untuk mendampingi jemaah haji, guna menghindari risiko keselamatan akibat kepadatan yang tinggi […]
Batas Waktu Pelunasan Biaya Haji Khusus 2025 Diperpanjang, Cek Jadwalnya!
Info Umroh Terkini – Kementerian Agama (Kemenag) melalui Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) mengumumkan perpanjangan konfirmasi keberangkatan dan pelunasan biaya perjalanan haji khusus 2025. Perpanjangan ini dilakukan karena masih terdapat sisa kuota yang belum terisi. Sisa Kuota dan Status Jemaah Pada tahap pertama yang berlangsung dari 24 Januari hingga 7 Februari 2025, sebanyak 11.232 […]